Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2019

Peran Ayah Dalam Tumbuh Kembang Anak

Gambar
Hai bunda, ternyata Ayah juga mempunyai peranan penting loh dalam tumbuh kembang & pembentukan karakter positif pada anak yang mungkin tidak diperoleh dari ibu. Ayah bukan hanya sebagai pencari nafkah tetapi ayah adalah EQUAL PARTNER dalam pengasuhan anak, yang artinya memiliki hak & tanggung jawab yang sama dengan Ibu. Peran Ayah dalam pengasuhan anak sangat penting, bahkan dapat mempengaruhi perkembangan Kognitif serta membangun prilaku anak hingga dewasa. Anak yang dekat dengan Ayahnya sejak usia 9 bulan cendrung lebih aktif & kreatif ketika mereka berusia 5 tahun. Perilaku yang sederhana seperti menggendong, memeluk, mengajak bermain anak sejak usia 9 bulan yang dilakukan Ayah dapat membuat anak memiliki prilaku yang kreatif & psikologisnya berkembang dengan baik. Sedangkan anak yang baru merasakan perhatian Ayahnya ketika umur 5 tahun cendrung memiliki Masalah Prilaku lebih banyak di bandingkan dengan anak yang telah mera

Tanggap Alergi Dengan 3 K

Gambar
Hai bunda, aku mau cerita tentang keseruan waktu datang ke acara Worlds Alergy Weeks , yang diadakan oleh @ akuanaksgm , aku bersama bunda-bunda  # MombassadorSGMEksplor   #BundaFluencerSGMEksplor, para Blogger dan juga Media,  banyak sekali mendapat pengetahuan dari Prof.Dr.dr.Budi Setiabudiawan Sp.A(K) M.Kes. kita juga sharing dengan Mba Natasha rizky, Mba Muetia Athaya & Mba Mediana Herwijayanti tentang  # BundaTanggapAlergi dengan 3K (Kenali, Konsultasikan, Kendalikan) . Event yang di kemas dalam acara Alergy Week sangat bagus & keren. Kita para bunda di ajak lebih mendalam untuk Kenali alergi anak dalam permainan Zona Kenali, terus ada Zona Konsultasi dimana kita para bunda dapat berkonsultasi mengenai seputar alergi anak-anak kita dengan Dokter dan ada Zona Kendalikan dimana kita para bunda mendapat resep masakan yang bernutrisi & lezat untuk anak-anak kita yang Alergi susu sapi . Pastinya sebagai orang tua rasa khawatir terhadap anak

Manfaat Coklat Bagi Tumbuh Kembang Si Kecil Serta Efek Negatifnya

Gambar
Hayoo siapa yang tidak suka coklat ? Makanan ini terkenal kelezatannya dan di sukai oleh semua umur termasuk si kecil. Coklat merupakan salah satu simbol kasih sayang, tak heran banyak orang memberikan coklat pada orang yang mereka cintai. Tetapi seringkali orang tua melarang anaknya makan coklat karena beberapa alasan. Mengkomsumsi coklat sebenarnya memiliki banyak manfaat, namun mengkomsumsi coklat berlebihan juga memiliki dampak negatif. Yuuk pamahi efek makan coklat dari segi Positif & Negatifnya : ♡ POSITIF ~ Coklat memiliki kandungan nutrisi yang cukup tinggi diantaranya vitamin A, B12, B6 & D, Kalsium, protein, riboflavin, niasin, fosfor, seng, selenium, magnesium, serta folat. Kandungan tersebut biasanya terdapat dalam satu produk susu coklat. ~ Kandungan nutrisi yaitu Triptofan yang dapat meningkatkan perasaan positif sehingga membuat si kecil bahagia, ceria & coklat memiliki efek rileks bagi si kecil. ~ Kandungan Flavonoid antioks

Bubur Manado with Oatsmeal

Gambar
Hai mom, pasti sudah tahu donk salah satu makanan khas dari Manado, Yuupp Bubur Manado, makanan ini selain lezat juga sangatlah bergizi karena banyaknya bahan-bahan yang kaya akan serat & bernutrisi, seperti labu kuning, ubi, singkong & bayam. Di sini aq mau coba membuat Bubur Manado versi aq, berhubung suami aq orang manado & bubur manado ini salah satu makanan favorit keluarga aq, karena kandungan makanan ini sangat bergizi terutama bagus tumbuh kembang anak-anakku. Untuk pembuatan bubur manado biasanya menggunakan beras tapi kali ini aq mau menggunakan Oats. Disini aq akan jabarkan manfaat apa aja dari bahan-bahan yang terdapat di dalam Bubur Manado yang kaya akan serat & nutrisi. Oats, merupakan sumber nutrisi yang memiliki kandungan serat, magnesium, zat besi & seng yang sangat tinggi. Bayam, Bayam dapat mencegah anemia, mengandung asam folat yang tinggi, membantu pertumbuhan paru2, mengandung beta karoten yang banyak, mencegah wasir, nyeri &